Tingkatkan Pelayanan Sektor Kesehatan, Gubernur Arinal Ajak IDI Lampung Profesional dalam Mengabdi dan Melayani
BANDARLAMPUNG --- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi mengajak pengurus Ikatan Dokter Indonesia (IDI) profesional dalam mengabdi dan melayani masyarakat agar dapat memberikan pelayanan yang terbaik. Hal tersebut disampaikan Gubernur Lampung Arinal Dj...