Gubernur Arinal Tinjau Langsung Kondisi Jalan di Rumbia Lampung Tengah, Siap Bersinergi dengan Pemerintah Pusat untuk Upaya Perbaikan
LAMPUNG TENGAH ------ Gubernur Lampung Arinal Djunaidi meninjau langsung kondisi jalan di daerah Rumbia Kabupaten Lampung Tengah, Senin (1/5/2023). Gubernur mengatakan Pemerintah Provinsi Lampung akan bersinergi dengan Pemerintah Pusat dalam upaya...