Wagub Chusnunia Ingatkan Komitmen Bupati/Walikota Jalankan 8 Aksi Penurunan Stunting
BANDARLAMPUNG ----- Wakil Gubernur Lampung Chusnunia Chalim (Nunik) mengingatkan pentingnya komitmen Bupati/Walikota dan semua pihak untuk melaksanakan 8 Aksi Konvergensi Penurunan Stunting. Hal itu disampaikan Wagub saat membuka Pertemuan P...