Gubernur Arinal Buka Acara Pemetaan Isu Strategis Kebijakan Sektor Transportasi Wilayah Lampung dan Bengkulu
BANDAR LAMPUNG ----- Gubernur Lampung Arinal Djunaidi membuka acara Pemetaan (Mapping) Isu Strategis Program Pembangunan dan Kebijakan Sektor Transportasi Provinsi Lampung dan Bengkulu di Ballroom Hotel Novotel, Selasa (15/8/2023).Gubernur Arinal men...